Jombang, dewatanews.com - Artis sinetron Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Andriansyah tewas setelah mengalami kecelakaan di tol Jombang, Jawa Timur pada Kamis (4/11).
Kabar meninggalnya Vanessa Angel dan suami juga dibenarkan pengusaha kosmetik asal Bali Maharani Kemala yang juga sahabatnya melalui akun Instagram miliknya.
"Sayang kalian berdua @vanessaangelofficial @bibliss tenang disana ya babe, lemes banget," tulisnya yang banyak dikomentari ucapan duka.
No comments:
Post a Comment
Redaksi DEWATA NEWS menerima komentar terkait artikel yang ditayangkan di DEWATA NEWS . Isi komentar menjadi tanggung jawab pengirim. Pembaca berhak melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. Redaksi DEWATA NEWS akan menilai laporan dan berhak memberi peringatan dan menutup akses terhadap pemberi komentar.
Terimakasih
www.dewatanews.com