Malang, Dewata News. Com - Hi there! Nucleon Physics Olympiad (NuPhO) come back again!
Bagi yang belum mengetahui apa itu NuPhO, NuPhO adalah Olimpiade Fisika Nasional tingkat SMP dan SMA sederajat yang diselenggarakan oleh HMJ Fisika NUCLEON Universitas Negeri Malang (UM).
NuPhO 2015 atau Olimpiade Fisika Nasional UM 2015 diawali dengan:
*Babak Penyisihan pada tanggal 20 September 2015 di masing-masing rayon yang tersedia di seluruh Indonesia.
*Babak Perempat Final s/d Final pada tanggal 3-4 Oktober 2015 di Universitas Negeri Malang.
Pendaftaran dibuka 3 gelombang. Gelombang pertama akan mulai dibuka pada tanggal 6 Juli 2015.
Untuk info alur pendaftaran, kontribusi peserta, dll bisa dibaca pada pamflet yang tertera.
Segera persiapkan diri Anda dan Tunjukkan kemampuan Anda di Bidang Fisika dalam ajang kompetensi bergengsi nasional ini!
(Info lebih lanjut silahkan dilihat di www.fisika.um.ac.id)
No comments:
Post a Comment
Redaksi DEWATA NEWS menerima komentar terkait artikel yang ditayangkan di DEWATA NEWS . Isi komentar menjadi tanggung jawab pengirim. Pembaca berhak melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. Redaksi DEWATA NEWS akan menilai laporan dan berhak memberi peringatan dan menutup akses terhadap pemberi komentar.
Terimakasih
www.dewatanews.com